6 Alasan Hubungan Seksual Lebih Nikmat di Musim Hujan
1. Produksi Testosteron dan Sperma Meningkat
Penanda kesuburan pria adalah tingkat testosteron dan produksi sperma. Keduanya sangat sensitif terhadap panas. Walaupun cenderung butuh kehangatan, namun suhu yang panas membuat testosteron menurun dan produksi sperma yang fertil menurun. Sebuah penelitian menunjukkan cuaca yang lebih dingin dan paparan sinar matahari yang lebih rendah meningkatkan produksi testosteron dan sperma yang fertil. Inilah salah satu alasan mengapa angka kelahiran di trimester akhir dalam tahun lebih tinggi.
Berita Terkait
- Tak Hanya Anak, Phone Addiction Mengintai Orang Dewasa
- Kombinasi Mandi Sauna dan Olahraga untuk Kebugaran Jantung, Yuk Coba!
- Hujan di Puncak Musim Kemarau, Waspada! Tinggi Gelombang Perairan Selatan Bali, Ini Prakiraan BMKG
- Cegah Penyebaran Covid, Kepala Ombudsman Bali Sosialisasikan 3M Kepada Wartawan