DENPASAR, MENITINI.COM-Puncak peringatan HPSN 2022 pada Senin (21/2/2022) yang dilaksanakan hari ini menampilkan kisah sukses 6 (enam) ProKlim dalam pengelolaan lingkungan yaitu ProKlim Desa Wanagiri di Kabupaten Buleleng, ProKlim Desa Amahusu di Kota Ambon, ProKlim Kelurahan Lenteng Agung di Jakarta Selatan, ProKlim Gunung Ibul Barat di Kota Prabumulih, ProKlim Desa Sepinggan di Kota Balikpapan dan ProKlim Lingkungan Lippu di Kabupaten Majene.
Wamen Alue Dohong juga melakukan dialog interaktif bersama 3 perwakilan Desa ProKlim Lestari yaitu ProKlim Lestari Kelurahan Tanjungsari Kota Blitar; ProKlim Lestari Desa Mukti Jaya, Kabupaten Rokan Hilir; dan ProKlim Lestari Desa Poleonro, Kabupaten Bone.
Berita Terkait
- Presiden Jokowi Sebut Selesaikan Masalah Polusi Udara Butuh Usaha Bersama
- Pertamina Geothermal Energy Lepasliarkan Monyet Hitam Sulawesi Bersama BKSDA Sulawesi Utara
- Lalat Tentara Hitam Bisa Menyelesaikan dari Waste ke No Waste
- Waste4Change & RiverRecycle Menangkan Kompetisi dan Terima Pendanaan US$ 70.000 atas Inisiatif Menge...